EN ID

INTEGRATE

Sistem Mesin Terintegrasi

Sistem Mesin Terintegrasi yang mengejar efisiensi dan kualitas

Sistem mesin terintegrasi adalah salah satu karakteristik spesial dari Komatsu Kogyo. Bahkan dalam kasus dimana pemrosesan plastik yang sulit sekalipun, dengan kombinasi dari cutting dan grinding, bentuk dan kualitas yang diinginkan dapat dicapai secara akurat. Dimungkinkan juga untuk memilih metode produksi yang optimal sesuai dengan karakteristik item produksi.

Alur Mesin Terintegrasi

Dengan memanfaatkan fitur sistem mesin terintegrasi yang menggabungkan cutting dan grinding serta fitur cold forging, kami dapat memenuhi tuntutan pelanggan yang tinggi.

※Silakan klik untuk melihat gambar

Alur Mesin Terintegrasi

Dengan memanfaatkan fitur sistem mesin terintegrasi yang menggabungkan cutting dan grinding serta fitur cold forging, kami dapat memenuhi tuntutan pelanggan yang tinggi.

※Silakan klik untuk melihat gambar